PELUANG BISNIS ONLINE
Peluang Bisnis Online plus Iklan internet

Selasa, 21 Agustus 2012

Cara simple menghemat pengeluaran rumah tangga

Artikel sebelumnya  iklan internet murah efektif berkualitas indonesia - Banyak orang mengeluhkan kecilnya pendapatan yang mereka terima. Pemasukan yang kian sedikit, ditambah pengeluaran yang kian banyak, adalah masalah yang melanda semua orang. Menabung tampak amat sulit dilakukan, tetapi sebenarnya mudah asalkan punya pengetahuan. Berikut ini tiga cara menghemat:

Menabung uang - Semua orang pasti tahu bahwa mereka harus menabung. Tapi yang mereka tidak tahu adalah, bagaimana caranya?
Pertama, Anda harus membuka rekening bank. Ada banyak jenis tabungan, jadi pilihlah yang paling cocok — perhatikan tingkat bunga, syarat dan ketentuan sebelum membuka rekening.
Setelah itu, lakukanlah. Tabung uang Anda di bank. Cara paling mudah? Memotong pengeluaran.
Juga, hentikan pengeluaran yang tidak perlu. Pergi makan setiap akhir pekan atau ke bioskop bersama teman jangan lagi jadi prioritas.

Menjadi  Pembeli cerdas
Perhatikan promosi spesial yang sedang berlangsung. Anda juga bisa membeli secara online misalnya di-laku.com belanja online grosir eceran murah dan aman (yang tidak hanya menghemat waktu tapi juga uang).
Beberapa orang mungkin enggan membeli barang bekas atau second, tapi sebenarnya bila Anda melihat selisih harganya, Anda akan sadar mengapa pasar barang bekas tetap ramai peminat. Anda bisa menghemat banyak uang dengan membeli barang bekas, terutama mobil, telepon seluler dan barang elektronik lainnya.

Menjual barang yang tidak kamu butuhkan lagi
Ada banyak tempat Anda bisa menjual barang-barang yang sudah tidak lagi Anda perlukan. Daripada telepon atau gadget Anda dibuang, lebih baik dijual dan mendapat sejumlah uang. Atau, Anda bisa juga menjualnya di Amazon atau Kaskus atau website sejenis, seperti yang banyak dilakukan orang.
Jalan lain untuk mengurangi pengeluaran tanpa harus bekerja lembur. Menabung adalah kunci kehidupan bahagia.

Permanent link PROMO INDONESIA : http://rania-amara.blogspot.com/2012/08/cara-simple-menghemat-pengeluaran-rumah.html


Tidak ada komentar:

Posting Komentar